Tempat Tutorial Blogspot, SEO, HTML5, CSS3, Facebook, Twitter, Software, Game, Motivasi, Tips dan Trik.

3 Cara Mendapatkan Trafik Dari Sosial Media

Trafik menjadi hal yang penting dalam suatu situs, apa jadinya kalau suatu web/blog tanpa adanya trafik. Trafik di sini adalah pengunjung yang datang dari berbagai sumber, salah satunya dari sosial media.

Seperti kita ketahui banyak orang yang menggunakan sosial media, entah untuk berbagi sesuatu, berinteraksi dengan teman, bahkan untuk pasar bisnis. Banyak blogger yang menyadari kekuatan dari sosial media, seperti: Facebook, Twitter, Google Plus, ataupun Pinterest.

3 Cara Mendapatkan Trafik Dari Sosial Media
Image: viralheat.com

Berikut Tiga Cara Mendapatkan Trafik Dari Sosial Media:

1. Halaman FansPage

Halaman FansPage adalah hal yang wajib di miliki oleh semua situs, entah web berita atau blog pribadi sekalipun. Kamu bisa membuat halaman fans di Facebook atau membuat akun di Twitter, karena dengan cara ini kamu bisa menjaring pengunjung yang tertarget. Jika jumlah follower akun kamu banyak, kamu bisa membagikan artikel di Halaman Fans tersebut.

2. Gunakan Hashtag

Untuk memperkuat artikel kamu di jejaring sosial, gunakan hashtag dalam membagikan setiap artikel kamu. Karena dengan hashtag, tidak hanya mendapatkan pengunjung dari follower saja melainkan dari berbagai akun lainnya.

Hashtag itu ibarat label atau kata kunci, jika ada yang mengklik link hashtag itu maka akan muncul deretan konten yang menggunakan hashtag yang sama. Jika banyak yang menggunakan hashtag yang sama, maka akan menjadi trending topik seperti yang kita lihat di Twitter dan Google Plus.

3. Bagikan di semua Jejaring Sosial

Untuk mendapatkan pengunjung yang cukup banyak tidak hanya terpaku oleh satu jejaring sosial. Gunakan dan manfaatkan semua jejaring sosial yang ada, Facebook, Twitter, Google Plus, Pinterest. dan masih banyak lagi.


Jejaring Sosial atau Sosial Media bisa menjadi tempat yang kuat untuk membangun komunitas dan mendapatkan trafik. Maka dari itu manfaatkan dan maksimalkan akun sosial media kamu. Selamat mencoba!

Post a Comment

Budayakan Berkomentar Kawan !!!!!!!
Tapi Ada Peraturannya :
- Jangan Nyepam
- Jangan Berkata Kasar
- Jangan Komentar Promosi

Trimakasih Atas perhatiannya ^_^

[blogger]

MKRdezign

Contact Form

Name

Email *

Message *

Powered by Blogger.
Javascript DisablePlease Enable Javascript To See All Widget